Tafsir mimpi mengendong bayi perempuan atau laki-laki
Makna mimpi gendong anak bayi – Mungkin banyak sebagian orang yang sering menafsirkan sebuah mimpi dalam tidurnya salah satunya adalah mimpi mengendong bayi. Terlebih jika kita pasangan suami istri yang sudah lama menginginkan keturunan karena arena bayi adalah suatu anugerah titipan dari tuhan yang harus di jaga, di besarkan dengan sepenuh hati.
Entah itu mimpi yang terjadi di malam hari atau mimpi ketika kita tidur siang, tidak ada yang tahu bagaimana mimpi itu datang. Apakah akan memberikan petunjuk bagi kita atau hanya sebuah bunga tidur saja yang kebetulan kita alami ketika tengah lelap dalam tidur. Menyikapi hal itu sebaiknya tidak perlu mengambil berat akan sebuah mimpi yang belum tentu merupakan kejadian yang akan kita alami dalam kehidupan sehari-hari.
Mimpi menggendong bayi dapat di ibaratkan kita sedang membawa keberuntungan dengan baik dan merawatnya karena bayi identik dengan anugerah dari Tuhan yang harus kita syukuri. Namun bagaimana makna mimpi bayi tersebut adalah bergantung sikap kita ketika ada dalam mimpi tersebut, apakah merupakan sebuah tanda baik atau malah sebaliknya.
Primbon arti mimpi mengendong bayi
Arti mimpi menggendong bayi
Hal ini suatu pertanda baik bagi anda yang memimpikan hal ini pasalnya ini pertanda bahwa anda akan memiliki keberuntungan dan hal baik yang tidak terhingga, hal itu diantaranya meruapakan rezeki dan keberuntungan nasib yang setiapkali berlimpah ketika anda melakukan sesuatu.
Arti mimpi menggendong anak kecil
Hal ini memberikan pertanda bahwa aka nada firasat yang tidak baik, anda akan memiliki suatu pertengkaran dan perselisihan bagi pasangan anda jika anda telah menikah. Karena ini di ibaratkan sebagai menggendong anak yang petanda membawa pergi jauh dan berpisah dengan sang suami.
Arti mimpi menggendong bayi perempuan
Mimpi tersebut memberikan suatu pertanda bahwa dalam jangka waktu yang dekat anda akan memiliki rejeki yang berlimpah tanpa di sangka-sangka sebelumnya.
Artikel di cari :
Post a Comment